Marquee

WELCOME TO MY KINGDOM!! ENJOY :D

Laman

22 Mei 2011

Game Shudoku Android


Android adalah sistem operasi untuk telepon seluler yang berbasis linux. android menyediakan platform terbuka bagi para pengembang buat menciptakan aplikasi mereka sendiri untuk digunakan oleh bermacam peranti bergerak. Awalnya, Google Inc. membeli Android Inc.. pendatang baru yang membuat peranti lunak untuk ponsel. Kemudian untuk mengembangkan Android, dibentuklah Open Handset Alliance, konsorsium dari 34 perusahaan peranti keras, pearnti lunak dan telekomunikasi, termasuk google, HTC, Intel, Motorola, T-mobile dan ividia.


Software yang dibutuhkan:

  • eclipse galileo
  • android platform
  • jdk 1.6
Berikut beberapa fungsi folder pada android:
  1. folder src : terdiri dari package yang didalamnya terdapat source java (kodingan java). kodingan ini berfungsi untuk membuat proses atau logika program dalam android.
  2. folder res : terdiri dari folder drawable, layout, dan value. nah untuk folder drawable fungsinya hanya menampilkan gambar sebagai background atau icon aplikasi. sedangkan folder layout fungsinya untuk tampilan gamenya atau designnya. dan folder value berfungsi untuk menempatkan string atau array. folder layout dan value berupa xml.
Pada game shudoku ini terdapat 6 class java. yaitu about.java, game.java, keypad.java, pref.java, PuzzleView.java dan sudoku.java. Sedangkan untuk layoutnya terdapat 3 tampilan xml yaitu abaou.xml, keypad.xml dan main.xml. Lalu di folder value terdapat deklarasi array.xml, colors.xml, dan string.xml.







Berikut source code untuk tampilan keypad (design keypad pada folder layout)

<pre>
<span style="font-weight:bold;"><TableLayout xmlns:android="http://schemas.android.com/apk/res/android"
android:id="@+id/keypad" android:orientation="vertical"
android:layout_width="wrap_content" android:layout_height="wrap_content"
android:stretchColumns="*">
<TableRow>
<Button android:id="@+id/keypad_1" android:text="1">
</Button>
<Button android:id="@+id/keypad_2" android:text="2">
</Button>
<Button android:id="@+id/keypad_3" android:text="3">
</Button>
</TableRow>
<TableRow>
<Button android:id="@+id/keypad_4" android:text="4">
</Button>
<Button android:id="@+id/keypad_5" android:text="5">
</Button>
<Button android:id="@+id/keypad_6" android:text="6">
</Button>
</TableRow>
<TableRow>
<Button android:id="@+id/keypad_7" android:text="7">
</Button>
<Button android:id="@+id/keypad_8" android:text="8">
</Button>
<Button android:id="@+id/keypad_9" android:text="9">
</Button>
</TableRow>
</TableLayout>
</pre>



Shudoku ini terdapat 3 level yaitu easy, medium dan hard. berikut pendeklarasian source arraynya.


<resources>
<array name="difficulty">
<item>@string/easy_label</item>
<item>@string/medium_label</item>
<item>@string/hard_label</item>
</array>
</resources>


Dan terdapat warna pada setiap kotaknya (puzzle). berikut source stringnya. .

<resources>
<color name="background">#3500ffff</color>
<color name="puzzle_background">#ffe6f0ff</color>
<color name="puzzle_hilite">#ffffffff</color>
<color name="puzzle_light">#64c6d4ef</color>
<color name="puzzle_dark">#6456648f</color>
<color name="puzzle_foreground">#ff000000</color>
<color name="puzzle_hint_0">#64ff0000</color>
<color name="puzzle_hint_1">#6400ff80</color>
<color name="puzzle_hint_2">#2000ff80</color>
<color name="puzzle_selected">#64ff8000</color>
</resources>


Sekian penjelasan tentang shudoku game.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar